I've Been Joined With Postcrossing, huraaaaay!!
Let me tell you something about Postcrossing.
So, Postcrossing itu adalah tempat/website untuk berkirim postcard. Tapi, Postcrossing ini kirim postcardnya seluruh negara. Jadi kita bisa kirim postcard kemana aja. Ke United States, ke Perancis, dll.
Gue tau website ini dari sahabat SMA gue. Doi udah joined duluan, dan kayaknya udah dapet postcard dari Netherland and Japan. And it was really cute postcard. Maka dari itu, gue join Postcrossing. Tapi join di Postcrossing ini ada rules - rulesnya. Kayak untuk pertama kali ngirim postcard cuma boleh kirim 5 orang dulu, dan kita harus baca profile mereka satu persatu, liat postcard wall favorite mereka dengan tujuan supaya kita tau postcard apa yang mereka inginkan, dsb. Nah, saat ini gue sedang mempelajari itu dulu.
And, the reason why i've been joined this website because supaya bisa nambah - nambahin temen dari berbagai negara, dan siapa tau bisa kecantol sama bule - bule disana (hahahahaha) it's totally sad and awkward. Mumpung, I'm no longer in to relationship with someone, yakan. Jadinya yasutralah, siapa tau jodoh gue emang ada disana hahahaha :p
Sebenernya gue udah joined yang modelnya kayak begini juga, cuma portal negaranya hanya di Indonesia aja. Namanya CardToPost. Jadi kita berkirim postcard dengan orang - orang yang tinggal di Indonesia. Gue baru dapet 2 postcards. Yang pertama dari Banyuwangi, yang kedua dari Depok. Seneng banget rasanya ketika seorang Pak Pos dateng kerumah kita untuk nganterin postcard. Dan rasanya tuh..............luar biasa banget. Karena postcard yang kita terima dari orang asing. Dan kita bisa ngedapetin cerita baru dari mereka, dan mereka pastinya menjadi teman baru kita.
Dan itulah cerita gue tentang Postcrossing ini. Is it fun, rite?
Okey, join this club and you'll be have an experience different moment from another country :)
Au Revoir...........
Komentar
Posting Komentar